Jaman dulu orang menikmati minum the, ya wedangan sambil ngobrol – ngobrol dengan orang – orang disekelilingnya. Dengan beberapa orang di tempat sama tentu saja. Sekarang beda lagi. Saya menyebutnya Wedangan 2.0. Orang wedangan sambil meng update status, nge twit, dan bercakap cakap dengan orang – orang yang barangkali sedang wedangan di tempat lain. Atau barangkali teman cakapnya sedang pengin wedangan tapi tidak ada the siap saji, hehehe
Apakah seperti ini malah tidak mengganggu keakraban wedangan? Bisa iya bisa tidak. Kalau semua teman wedangan suka melakukan hal yang sama ya tidak masalah. Bisa jadi kumpulan wedangan mereka adalah multi tasker hebat yang bisa melakukan semuanya.
Tujuan wedangan kan memang have fun saja. Kalau dengan seperti ini bisa menikmati, kenapa TIDaK. 🙂 Ini saya malah nge-blog Wedangan, meski tidak menyisipkan foto teh poci. Foto Teh Poci-nya silakan cari di posting lain di blog ini atau di blog saya sebelah. 😀
Posted with WordPress for BlackBerry.
malah aq gi ngopi neh mas…..
ngopian donk namanya…hehe..
Ini seperti suasana minum kopi di Utara stasiun tugu itu :).
Lokasi wedhangan dimana ini kang, di tmpt kang beder..?
iya mas, ini di tempat kang beder 🙂