Tidak Jadi Suka Blackberry Playbook!

Writing this review has been a lot like trying to hit a moving target thanks to a series of software updates that have been dropping every few days. The PlayBook of today is considerably better than the PlayBook of yesterday, which also was a big step forward from the one we were reviewing two days before that. This is both encouraging and worrying — encouraging that RIM is actively working to improve things, but worrying that things as critical as memory management are still being tweaked at the eleventh hour.

Begitu kata Jacob Schulman kontributor reviewer di engadget.com yang menulis  http://www.engadget.com/2011/04/13/blackberry-playbook-review/ 

Tim Blackberry Playbook sampai saat ini bekerja terus – terusan untuk memperbaiki software yang digunakan untuk menjalankan hardware Playbook yang sejak keberadaannya dirumorkan, hardware spec -nya telah membuat saya kepincut. Namun sebaik apapun software update yang dibuat oleh tim, nampaknya saya akan tetap tidak jadi tertarik membeli Playbook. Setidaknya untuk Playbook versi 1. Kecuali ada yang mau memberi saya sebagai hadiah. Kenapa?

  • Tidak ada koneksi 3G/HSDPA/EDGE/GPRS. Karena Seluler merupakan koneksi utama yang bisa saya andalkan Coverage range saya masih cukup susah untuk mencari koneksi wi-fi.
  • Tidak ada easy mass storage. Saya inginnya dapat dengan cepat memanage file pada tablet dengan mudah bahkan dari Linux Ubuntu. Syarat untuk meng-install driver di Mac dan Windows sama merepotkannya.
  • Apa lagi ya? Karena tabungan saya belum cukup untuk membeli Playbook 64 Gb ….
Gambar dicomot dari sini

2 komentar di “Tidak Jadi Suka Blackberry Playbook!

Tinggalkan Balasan ke maryanto Batalkan balasan